[REVIEW] Sabun Propolis HNI HPAI untuk Atasi Masalah Kulit
Assalamualaikum, selamat datang di azkiarafanada.blogspot.com!
Propolis
adalah salah satu produk lebah yang khasiatnya sudah begitu mendunia.
Ada yang sudah tahu apa itu propolis?.
Propolis Adalah...?
Propolis adalah semacam getah
yang dikumpulkan oleh lebah dari berbagai jenis pucuk daun muda dari bermacam
pohon-pohonan dan dicampur dengan air liur lebah.
Iya bener dicampur sama iler dari si lebah. Hehe
Karena asalnya dari getah pepohonan maka propolis pun memiliki rasa getir cenderung pahit. Coba saja jilat getah pohon kalau penasaran? :)
Getah ini biasanya digunakan oleh lebah untuk menambal celah-celah kecil pada sarangnya.
Getah ini biasanya digunakan oleh lebah untuk menambal celah-celah kecil pada sarangnya.
Banyak orang yang menyebutnya sebagai bahan baku
membuat sarang lebah. Hasilnya adalah sarang yang kokoh & anti bocor.
Nah, karena digunakan untuk mengelem sarangnya, maka propolis juga dikenal oleh masyarakat sebagai lem lebah.
Nah, karena digunakan untuk mengelem sarangnya, maka propolis juga dikenal oleh masyarakat sebagai lem lebah.
Well, lanjut! Kali ini pembahasannya nggak sampai ke bagaimana proses pembuatan propolis ya.
Kita kupas propolis dalam kemasan sabun yang biasa
dikenal oleh masyarakat dengan sebutan sabun propolis.
Di review kali ini bukan
sembarang sabun berbahan dasar propolis loh. Propolisnya dijamin best quality soalnya.
Produksi
HNI-HPAI terjamin halal dan berkualitas terbaik. Penasaran kan seperti apa review sabun herbal ini?.
Yuk kepoin bareng mulai dari
bentuknya, warnanya, baunya, dan yang paling penting khasiatnya!.
Bentuk Sabun
Sabun Propolis HNI-HPAI dikemas
dalam bentuk bar (batang. red) yang sangat terjaga higienitasnya.
Setiap
sabun dikemas dengan plastik pembungkus yang tebal. Setelah pembungkus plastik tersebut masih ada lagi pembungkus berupa kardus yang berdesain minimalis.
Double wadah ini untuk menjaga mutu sabun agar tetap terjaga sampai di tangan Anda.
Dari paduan warna di kemasannya sudah terlihat jelas kalau produk ini alami banget.
Warna
Pada umumnya propolis berwarna coklat semi kekuningan atau agak oranye. Warna yang sama pun diadopsi oleh sabun propolis HPAI.
Menggunakan bahan herbal alami, sabun ini pun memiliki warna
yang sama dengan warna propolis asli yaitu cokelat
pelitur.
Menggunakan bahan herbal alami, sabun ini pun memiliki warna yang sama dengan warna propolis asli yaitu cokelat pelitur.
Aroma
Sebetulnya produk dari lebah memiliki bau yang mirip satu sama
lain. Ada aroma madu tercium, namun aroma getirnya lebih terasa.
Seperti jika
Anda mencium getah pohon yang baru saja ditebang. Kurang lebih bau propolis seperti itu.
Nah untuk sabunnya ini baunya agak sedikit berbeda dengan raw
propolis.
Demi kenyamanan pelanggan, produk ini telah ditambahkan bahan
pewangi yang lembut.
Eh tapi ya meski demikian tetap saja bau propolis masih
tercium kuat karena bahan utamanya memang propolis asli, ya kan?.
Khasiat Sabun Propolis HNI HPAI
Sabun ini diklaim memiliki berbagai khasiat sebagai berikut:- Membuat kulit lebih bercahaya,
- Sebagai sumber antioksidan dari luar,
- Membantu menangkal radikal bebas,
- Mencegah dan mengatasi masalah jerawat,
- Menjaga kekenyalan dan elastisitas kulit,
- Menyegarkan kulit,
- Menghaluskan kulit,
- Melembutkan kulit,
- Mengencangkan kulit,
- Mencerahkan kulit,
- Memutihkan kulit,
- Menghilangkan jerawat ampuh,
- Mengeringkan jerawat dengan cepat,
- Memudarkan flek bekas jerawat dan bekas luka,
- Melenyapkan kerutan dan garis halus,
- Mengurangi minyak berlebih,
- Menyegarkan kulit,
- Menambah vitamin E pada kulit,
- Membunuh berbagai jenis virus dan bakteri.
Luar biasa banyak ya manfaat sabun propolis HPAI untuk
kulit Anda.
Kabar baiknya, sekarang Anda bisa merasakan khasiat
propolis dan membuktikannya sendiri pakai sabun propolis secara rutin. Gampang!
- Membuat kulit lebih bercahaya,
- Sebagai sumber antioksidan dari luar,
- Membantu menangkal radikal bebas,
- Mencegah dan mengatasi masalah jerawat,
- Menjaga kekenyalan dan elastisitas kulit,
- Menyegarkan kulit,
- Menghaluskan kulit,
- Melembutkan kulit,
- Mengencangkan kulit,
- Mencerahkan kulit,
- Memutihkan kulit,
- Menghilangkan jerawat ampuh,
- Mengeringkan jerawat dengan cepat,
- Memudarkan flek bekas jerawat dan bekas luka,
- Melenyapkan kerutan dan garis halus,
- Mengurangi minyak berlebih,
- Menyegarkan kulit,
- Menambah vitamin E pada kulit,
- Membunuh berbagai jenis virus dan bakteri.
Komposisi Sabun Propolis HNI HPAI
- BHT.
- Aqua.
- Citric acid.
- Parfum.
- Propolis.
- Sucrose.
- Sodium hydroxide.
- Propylene glycol.
- Glycerin.
- Stearic acid.
- Cocos nucifera oil.
- Olea europaea fruit oil.
- BHT.
- Aqua.
- Citric acid.
- Parfum.
- Propolis.
- Sucrose.
- Sodium hydroxide.
- Propylene glycol.
- Glycerin.
- Stearic acid.
- Cocos nucifera oil.
- Olea europaea fruit oil.
Cara Menghilangkan Jerawat dengan Sabun Propolis HPAI
Untuk menghilangkan jerawat, Anda ikuti langkah mencuci wajah dengan sabun propolis HPAI 2x sehari dengan tahapan di bawah;
- Biarkan wajah dalam keadaan kering,
- Busakan sabun propolis HPAI di tangan Anda,
- Usapkan secara merata di wajah Anda sambil digosok-gosok,
- Diamkan selama 2 menit,
- Basuh menggunakan air bersih hingga tuntas,
- Tepuk-tepuk wajah dengan handuk lembut hingga kering.
Lakukan langkah-langkah tersebut di atas secara konsisten setiap
hari untuk mendapatkan hasil maksimal.
Anda juga bisa mengaplikasikan
pelembab wajah yang sesuai dengan jenis kulit segera setelah mencuci wajah.
- Biarkan wajah dalam keadaan kering,
- Busakan sabun propolis HPAI di tangan Anda,
- Usapkan secara merata di wajah Anda sambil digosok-gosok,
- Diamkan selama 2 menit,
- Basuh menggunakan air bersih hingga tuntas,
- Tepuk-tepuk wajah dengan handuk lembut hingga kering.
Testimoni Pribadi
Jerawat di wajah yang tadinya besar-besar jadi lebih cepat kering
saat saya mengganti sabun pencuci muka dengan sabun propolis HPAI untuk
jerawat.
Padahal kadang juga lupa loh nggak cuci wajah. Kalau pakainya
rutin pasti hasilnya lebih bagus deh.
Testimoni Adik
Adik saya yang juga mengalami masalah jerawat yang cukup membandel
di wajahnya akibat sering beraktivitas di luar ruangan merasakan khasiat yang
luar biasa dari sabun propolis HPAI untuk jerawat.
Setelah
mencuci wajahnya dengan sabun ini secara rutin, adik saya
cerita kalau jerawat dia berkurang secara signifikan dan
perlahan hilang beserta bekasnya.
Hal paling menggembirakan adalah jerawat
jadi cepat kering.
Setelah mencuci wajahnya dengan sabun ini secara rutin, adik saya cerita kalau jerawat dia berkurang secara signifikan dan perlahan hilang beserta bekasnya.
Testimoni Teman
Teman saya curhat, memiliki masalah jerawat di
punggung membuat teman saya merasa risih.
Kadang jerawat di
punggung tidak sengaja tergaruk dan menyebabkan luka yang
lama-kelamaan jadi terasa gatal.
Hal yang lebih menyebalkan lagi adalah, ketika
ada jerawat yang pecah sebelum waktunya maka akan menimbulkan
banyak jerawat baru di sekelilingnya.
Alhamdulillah setelah secara rutin membersihkan badan dengan sabun
propolis HPAI, dia pun ikut merasakan bahwa Sabun Propolis HPAI
ampuh untuk jerawat.
Jerawat punggung hilang dengan sabun
propolis HNI HPAI.
Hal yang lebih menyebalkan lagi adalah, ketika ada jerawat yang pecah sebelum waktunya maka akan menimbulkan banyak jerawat baru di sekelilingnya.
Alhamdulillah setelah secara rutin membersihkan badan dengan sabun propolis HPAI, dia pun ikut merasakan bahwa Sabun Propolis HPAI ampuh untuk jerawat.
Takeaways
Sabun Propolis yang asli bisa dibeli di mana? Anda bisa beli sabun ini di stokis HNI terdekat ya. Ada banyak kok dimana-mana. Atau bisa comment di bawah, inshaa Allah saya bantu jawab.
Okayyy... Sekian dulu post untuk edisi hari ini.
Terimakasih sudah mampir ke blog saya yaa kakak cantik kakak
ganteng…?. Stay tune terus untuk mendapatkan berbagai info menarik
dan bermanfaat lainnya.
Stay
healthy and be happy all…!. XOXO
UPDATE 24 Maret 2021
Sekarang HNI-HPAI juga sudah punya produk lain dengan bahan dasar propolis yaitu:
UPDATE 24 Maret 2021
Sekarang HNI-HPAI juga sudah punya produk lain dengan bahan dasar propolis yaitu:
- Pasta Gigi Herbal Propolis,
- Sabun Mandi Cair Propolis,
- Shampoo Propolis.
- Procumin Propolis plus Habbatussauda.
Inshaa Allah semuanya halalan toyiban, alamiah, ilmiah, ilahiah, berkah. Semakin lengkap saja ya produk HNI HPAI?! ^_^
Oh iya bentuk sabun propolis juga jadi lebih cantik. Kalau dulu oval maka sekarang jadi persegi panjang. Harga masih tetap 20.000 rupiah.
Disclaimer! Artikel ini telah tayang pertama kali di blog ini per tanggal 6 Agustus 2017 dengan judul "[REVIEW] Sabun Propolis HPAI".
Salam,
(diens)
Pencarian terkait:
Propolis untuk jerawat
Sabun propolis hpai
Propolis hpai
Kegunaan sabun propolis hpai
Manfaat sabun propolis hpai
Sabun propolis untuk jerawat
Produk hpai untuk jerawat
98 komentar untuk "[REVIEW] Sabun Propolis HNI HPAI untuk Atasi Masalah Kulit"
Lamanya proses penyembuhan akan tergantung pada beberapa faktor. Pertama, separah apa kondisi jerawat. Kemudian sudah berapa lama jerawat diderita? Kemudian jenis jerawat apa yang diderita. Selain itu proses yang benar juga berpengaruh pada lamanya penyembuhan.
Pada tiap individu pasti akan berbeda-beda waktu yang dibutuhkan. Ada yang sudah merasakan manfaatnya mulai penggunaan pertama dan ada pula yang membutuhkan waktu lebih lama.
Semoga membantu ^_^
Jerawat itu sendiri keringnya juga berbeda-beda pada tiap orang. Ada yang bisa kering dalam seminggu, ada juga yang butuh 1 bulan. Jadi, silakan dicoba dulu sabunnya dan jangan lupa diamati perkembangannya. Jangan lupa lakukan diet sehat, cukup air minum, kelola stress, dan olahraga teratur ya.
-diens-
Dengan cara tersebut diharapkan tubuh memiliki kekuatan untuk memperbaiki kerusakan serta mengusir racun yang sudah terlanjur masuk.
Untuk perawatan kulit lebih baik gunakan bahan alami seperti buah-buahan sampai breakout benar-benar sirna. Menjaga kebersihan wajah juga sangat penting. Gunakan sabun wajah dengan kandungan yang mild seperti Cetaphil.
Agar kelembaban wajah tetap terjaga silakan rutin semprotkan beauty water dan strong acid secara bergantian. Produk ini banyak dijual di marketplace maupun produsen kangen water.
Lakukan usaha di atas dengan sabar karena kulit yang telah mengalami "keracunan" bahan kimia butuh waktu yang relatif panjang untuk kembali ke kondisi normal. Good luck! ^_^
(diens)
Propolis bisa untuk kulit normal sampai berminyak. Fungsi sabun madu dan propolis hampir sama karena sama2 bisa melawan bakteri.
Bedanya propolis punya kelebihan di anti virus. Kalau sabun kolagen untuk semua usia bisa karena bahannya alami. Kecuali yang sensitif dengan protein ikan perlu tes dulu barangkali ada alergi karena kolagen halalnya dari kolagen ikan.
Semoga membantu ^_^
Alhamdulillah pemakaian di kami tidak ada detox. Kalau jadi kusam mungkin kurang cocok dengan jenis kulit. Atau bisa juga ada reaksi berlawanan dengan produk lain yang juga sedang digunakan untuk wajah.
Semoga membantu ^_^
Masyaa Allah, alhamdulillah ya kak? Ikut seneng dengernya. Makin menambah testimoni sabun herbal propolis dan semoga yg lainnya juga bisa segera merasakan manfaat yg sama.
Untuk kulit yang sensitif bisa mencoba dengan sabun propolis dulu. Tapi yang utama harus mengurangi makanan berlemak & berprotein yang dari sumber hewaninya. Kalau dari ciri-cirinya sepertinya ada alergi lemak/protein yg kalau makan makanan kyk gitu langsung timbul semacam jerawat atau bisul. Semoga lekas hilang keluhannya! ^_^
Muka saya kan berjerwt kecil kecil, apalagi di jidat saya banyak sekali
Bisa sampai berph lama ia pakai sabun propolis ini..
Nah, jika semua pola sudah baik maka insyaa Allah proses penyembuhan bisa lebih cepat. Untuk artikel tentang jerawat bisa dibaca di blog ini sebagai tambahan referensi. Silakan cari di kolom pencarian. Semoga membantu ^_^
Memang butuh waktu agak lama tapi hasilnya akan sangat berbeda jika kakak hanya asal oles saja. Oh iya spirulinanya juga bisa sambil dijadikan masker wajah seminggu sekali. Info tentang spirulina sudah saya tuliskan di blog ini juga, silakan dicari di kolom pencarian. Good luck! ^_^
Sabun propolis memang bisa membantu kondisi alergi dengan kandungan anti virus dan anti bakterinya. Namun tetap saya sarankan untuk memeriksakan diri guna mengetahui penyebab alerginya.
Saran saya silakan beli serbuk PK di apotek dan digunakan untuk mandi. Ini bisa membantu menghilangkan gatal karena alergi.
Semoga lekas sembuh ^_^
Harga resmi sabun propolisnya 20 ribu rupiah kak.
Semoga membantu yaa ^_^
sabun collagen, propolis apa madu. karna sy masih 30 th-nan tp muncul keriput di sekitr mata dan bekas jerawat tk kunjung hilang..
Cuma menurut saya kalo ada gejala nggak cocok sama produk tertentu sebaiknya langsung hentikan pemakaian. Itu langkah pertamanya. Tapi balik lagi, kalau kiranya gejalanya cukup parah ya jangan ditunda buat ke dokter yaa. Itu lebih aman drpd gonta ganti produk sih. Get better soon ka... ^_^
Kalau kemunculan jerawat terjadi terus menerus, bisa dicoba pakai sabun propolis. Atau bisa juga ditotol pake obat khusus jerawat & amati perkembangannya. Gitu yaa.
Semoga cepet tuntas jerawatnyaa 😊
Menurut pengalaman saya, ada zat yg bertabrakan dg kondisi kulit kita. Kemungkinan besar krn produk yg kita gunakan sebelumnya. Sebaiknya lakukan detoks alias mengistirahatkan kulit untuk sementara waktu terlebih dahulu. Baca pengalaman saya: https://azkiarafanada.blogspot.com/2019/11/puasa-skincare-solusi-kulit-bermasalah.html
Nanti kalau kulit sudah netral baru coba produknya tipis-tipis dulu. Semoga berhasil 😊
Eh malahan jerawatnya nambah banyak banget. Akhirnya saya stop semua skincare, cuma pakai facial wash sama toner aja. Pelembabnya kadang semprot beauty water (dari kangen water), kadang juga pakai minyak zaitun kalau pas cuaca gak begitu gerah. Jadi kalau pas gerah saya cuma rajin semprot2 face mist alias si beauty water ini gantian sama strong acid. Kalau gak gerah, saya pake zaitun juga selain face mist itu.
Pengalaman puasa skincare udah saya post di blog juga kak, search aja di blog ini kalau mau baca.
Kayaknya jerawatan begitu hampir setahun. Tapi saya istiqomah puasa skincare. Akhirnya berangsur normal dan sekarang udah sehat kulit saya kak. Cuci muka pakai sabun kolagen, kadang juga sabun propolis/sabun madu. Buat serum pakai deep beauty. Terus tambah day cream HNI tipis-tipis. Alhamdulillah glowing dan hampir gak pernah ada jerawat kak. Palingan kadang ada 1 atau 2 dan itupun cepet ilang.
Langkahnya, segera hentikan pemakaian skincare berbahan kimia. Lalu fokus ke detoksifikasi dulu.
Selama proses detox usahakan juga untuk melakukan pola makan bersih & pola hidup sehat untuk memperpersingkat prosesnya. Silakan baca pengalaman saya saat melakukan puasa skincare di sini. Search di kolom pencarian di sisi kanan atas kak.
Semoga jawaban saya membantu. Tetep semangat yaa ^_^
Alhamdulillah kulit sehat, halus, cerah, glowing & sangat jarang muncul jerawat di saya kak. Kadang pakai kolagen/propolis/madu bergantian tergantung situasi. Selamat mencoba and good luck! ^_^
Jerawat yang terbuka ini nanti akan memicu timbulnya jerawat baru di sekitarnya. Penyebabnya adalah bakteri yang jadi menyebar ke area kulit lainnya. Sebaiknya fokus dulu ke mengeringkan jerawat, sebisa mungkin jangan sampai jerawatnya kesentuh apalagi sampai pecah.
Kalau jerawat sudah kering barulah fokus ke problem menghilangkan bekas jerawat. Oh iya kalau sudah cocok dengan skincare tertentu sebaiknya jangan gonta ganti lagi. Dan pakailah skincare berbasis alami agar tidak ada resiko purging di kemudian hari. Biar jerawat lebih cepet kering bisa dibantu obat totol jerawat ya ka?
Skincare dari dokter biasanya merupakan racikan bahan kimia, jadi kalau pakai skincare dokter sebaiknya tidak asal berhenti maupun ganti produk ya. Kalau ujug2 berhenti bisa breakout lagi. Ini juga berlaku untuk produk kecantikan yang belum jelas, belum terkenal, belum terdaftar BPOM.
Balik lagi ke sabun, untuk kasus kaka saya sarankan ke sabun propolis. Lalu tetap jaga kelembaban kulit, caranya, setelah cuci muka tetap gunakan pelembab. Atau bisa juga semprot2 pakai face mist/air kangen water. Silakan baca tulisan-tulisan saya lainnya tentang jerawat, makanan penyebab jerawat, puasa skincare, dan lain-lain di sini ya ka. Semoga membantu. Semangat! ^_^
Kalau kaka skip pelembabnya ini, maka kulit akan berusaha melembabkan dirinya sendiri. Mekanismenya yaitu dengan meningkatkan produksi sebum. Hasilnya adalah kulit yang berminyak.
Apesnya, kulit berminyak gampang disinggahi debu2 yang bisa membawa kotoran/kuman/bakteri di dalamnya. Kebanyakan ujung2nya pori tersumbat dadan meradang. Atau yang umumnya disebutjerawatan itu.
Sabun dari HNI yang cocok buat problem kering plus jerawat adalah sabun honey. Boleh ganti sabunnya, asalkan poin utama jangan sampai dilewatkan. Yaitu aplikasikan pelembab setiap habis cuci muka, lebih bagus lagi pakai toner dulu sebelumnya.
Mereknya tinggal disesuaikan aja ya kak. Kalau saya alhamdulillah sudah sekitar 5 tahun pakai produk HNI semua dan cocok. Awalnya pernah kayak kaka juga jerawat semuka penuh.
Semangat kaa, inshaa Allah ada jalan 💪💪 Semoga membantu yaa 😊😊
1. Wajah belum dalam kondisi bersih saat aplikasi minyak,
2. Aplikasi terlalu tebal/kebanyakan,
3. Belum dipijat hingga benar-benar meresap sepenuhnya,
4. Setelah aplikasi zaitun tidak finishing dengan baby powder/bedak tabur,
5. Proses membersihkan wajah kurang maksimal,
sehingga mengakibatkan pori tersumbat dengan sisa minyak serta debu dan bakteri. Akibatnya, terjadi peradangan yang disebut jerawat.
Untuk menghilangkan bekas jerawat secara alami bisa dengan masker tomat seminggu sekali. Cara penggunaan masker tomat bisa dicari di blog ini.
Kalau mau menggunakan krim wajah bisa dari merek apa saja yang pas dengan jenis kulit kaka. Misalnya dari brand wardah, ponds, atau lainnya. Saya sendiri pakai dari HNI HPAI. Semangat kaa, semoga pertanyaannya terjawab yaa ^_^
Silakan tulis komentar Anda di sini. Semua komentar akan ditampilkan kecuali yang mengandung unsur SARA, pornografi, spam, dan perjudian. Have a good discussion!
Klik kotak Notify Me (Beri tahu saya) untuk mendapatkan pemberitahuan saat saya membalas komentar Anda. Dan please jangan tinggalkan link aktif. Terimakasih ^_^
Regard,
-diens-